Komisi merupakan alat kelengkapan DPRD yang bersifat tetap dan dibentuk pada awal masa jabatan keanggotaan DPRD.
Tidak hanya fraksi-fraksi, komisi juga wajib diikuti oleh anggota DPRD dimana penempatan anggota komisi diusulkan oleh setiap fraksi.
Bidang Tugas : Ketenagakerjaan, Pendidikan, Kesehatan, Sosial, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Kebudayaan, Agama, Keluarga Berencana, Peranan Wanita, Transmigrasi.
KOMISI IV
H. M. Faisal Hariyadi
(Ketua Komisi) PAN
Bambang Yanto Permono, SE
(Wakil Komisi) DEMOKRAT
H. A. Rudiani, SE
(Sekretaris) GOLKAR
Istiqamah, SE
(Anggota) PAN
Mudah, S. Ag
(Anggota) GERINDRA
H. Gusti Yasni Iqbal, SE, M. AP
(Anggota) GERINDRA
Muhammad Natsir
(Anggota) PDI-P
Awan Subarkah, S. Tp
(Anggota) PKS
H. Zainal A Husni
(Anggota) PKB
Rahman Nanang Riduan
(Anggota) PKB
Abdul Gais, SE, MM
(Anggota) DEMOKRAT
Abdurrasyid Ridha, SE
(Anggota) PPP
Hj. Hariya Sisar, SH, M.IKOM
(Anggota) Golkar
: